Senin, 10 Desember 2012

Karburator

Gambar Karburator
Penampang bagian atas menyempit sehingga udara yang mengalir pada bagian ini bergerak dengan kelajuan yang tinggi. Sesuai asas Bernoulli, tekanan pada bagian ini rendah. Tekanan didalam tangki bensin sama dengan tekanan atmosfer. Tekanan atmosfer memaksa bahan bakar tersembur keluar melalui jet sehingga bahan bakar bercampur dengan udara sebelum memasuki silinder mesin.

Sumber : http://bang-bro.blogspot.com/2012/10/terapan-fisika-fluida-dalam-kehidupan.html#ixzz2Ei2ipVU9

Tidak ada komentar:

Posting Komentar